Visi dan Misi

VISI

“Mewujudkan lembaga pendidikan dan pelatihan kejuruan dengan menghasilkan lulusan yang unggul, profesional, mampu mengembangkan potensi lokal untuk bersaing pada pasar kerja nasional dan global berlandaskan Iman dan Taqwa. “

 

MISI

  1. Menjadikan Lembaga Pendidikan dan Pelatihan yang Profesional Sesuai Perkembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi.
  2. Melaksanakan Sistem Pendidikan Kejuruan yang Kreatif, Inovatif dan akuntabilitas yang berorientasi pada kepuasan pelanggan.
  3. Menghasilkan lulusan yang mandiri, adaptif dan inovatif.
  4. Mengembangkan life skill (kecakapan hidup) melalui kegiatan ekstrakurikuler, latihan berwirausaha dengan keahlian spesifik yang berstandar pada kompetensi keterampilan kerja.
  5. Meningkatkan kerjasama dengan dunia usaha dan dunia industri dalam bentuk praktek kerja industri dan penempatan tamatan.
  6. Membentuk sikap dan perilaku santun serta berbudi luhur berbasis IPTEK dan IMTAQ dengan menjunjung tinggi  nilai-nilai  luhur budaya bangsa.
  7. Mewujudkan pelaksanaan Manajemen Berbasis Sekolah dan Peningkatan Mutu Kelembagaan dengan menerapkan Sistem Manajemen Mutu ISO 9001 : 2015